Selain Zona, Satgas dan Izin Orangtua Jadi Penentu Keberlangsungan Pembelajaran Tatap Muka atau PTM

- 27 Juni 2021, 12:15 WIB
Pembelajaran Tatap Muka (PTM) masih diperbolehkan dengan panduan satgas covid-19 dan persetujuan orangtua.
Pembelajaran Tatap Muka (PTM) masih diperbolehkan dengan panduan satgas covid-19 dan persetujuan orangtua. /Tim Komunikasi Publik Dinkominfo Kota Pekalongan

PTBaca Juga: Panduan PTM Hadir Untuk Sekolah Tatap Muka Selama Masa Pandemi Covid-19

 

“Sekolah perlu duduk bersama dengan satgas setempat, apakah sekolah itu sudah memenuhi standar yang ditetapkan,”ujarnya.

Presiden Joko Widodo juga telah memperingatkan, agar pembelajaran tatap muka atau PTM perlu dilakukan dengan sangat hati-hati..

“Tidak boleh lebih dari dua hari seminggu, jadi seminggu hanya dua hari boleh melakukan maksimal tatap muka. Kemudian setiap hari maksimal hanya dua jam,”papar Jokowi melalui Menkes Budi Gunadi Sadikin. ***

Halaman:

Editor: Nadya Rizqi Hasanah Devi

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah