H-19 Tahun Baru Imlek, Mari Mengenal Sejarah Singkat Tahun Baru Imlek di Indonesia

- 3 Januari 2023, 21:52 WIB
H-19 Tahun Baru Imlek, Mari Mengenal Sejarah Singkat Tahun Baru Imlek di Indonesia
H-19 Tahun Baru Imlek, Mari Mengenal Sejarah Singkat Tahun Baru Imlek di Indonesia /

Orang-orang China berimigrasi ke negara Asia Tenggara, salah satunya nusantara.

Saat itu, banyak orang-orang China yang datang ke indonesia berdampak pada sistem ekonomi nusantara, seperti sistem moneter, teknik produksi, teknik kemaritiman, teknik budidaya komoditas di Indonesia seperti gula, padi, dan udang.

Pada awal tahun masehi ini juga, migrasi orang-orang China ke Indonesia berpengaruh terhadap budaya yang dibawanya.

Baik dari segi agama, maupun perayaan keagamaannya.

Baca Juga: Prediksi Tanggal Rilis Drama ‘The Glory’, Song Hye Kyo Bakal Tampil Beda dalam Drama Ini

2. Imlek pada masa Soekarno, presiden RI pertama

Kondisi masyarakat Tionghoa pada masa itu adalah memilih identitas.

Mereka memilih apakah akan tetap menjadi warga negara Republik Rakyat China, RRC, atau Republik Tionghoa di Taiwan, atau bahkan memilih menjadi warga negara indonesia yang saat itu belum memiliki identitas kenegaraan.

Setelah kemerdekaan Indonesia, Presiden pertama Indonesia menetapkan penetapan pemerintah tentang hari raya umat beragama pada No.2/OEM-1946 yang salah satunya tentang hari raya orang Tionghoa.

Dalam isi peraturan tersebut terdapat 4 hari raya untuk orang Tionghoa yaitu, hari lahirnya konghucu pada bulan imlek tanggal 27, hari wafatnya konghucu pada bulan imlek tanggal 18, tahun baru Imlek dan Ceng Beng.

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah