13 Fakta Orang Cerdas, Apakah Kamu Termasuk?

- 29 Juli 2022, 16:55 WIB
13 Fakta Orang Cerdas, Apakah Kamu Termasuk?
13 Fakta Orang Cerdas, Apakah Kamu Termasuk? /Pexels/David Cassolato

SRAGEN UPDATE – Menjadi orang cerdas adalah dambaan setiap manusia. Artinya level otakmu lebih tinggi dibanding manusia pada umumnya.

Namun, orang cerdas tidak hanya diukur dengan IQ (Intellectual Quotient), namun juga EQ (Emotional Quotient) dan SQ (Spiritual Quotient).

Dilansir SragenUpdate.com dari channel YouTube Calon Psikolog, berikut 13 fakta orang cerdas, yaitu:

Baca Juga: 5 Makanan yang Buruk untuk Otak, Apakah Makanan Favoritmu Termasuk?

  1. Suka menyendiri

Menurut penelitian, ketika kamu senang menyendiri, kamu memiliki tingkat kecerdasan yang lebih tinggi dan memiliki pola pikir yang mandiri.

Kamu tidak suka dipaksa melakukan hal tertentu hanya karena orang lain menuntutmu.

  1. Kamu mempertanyakan segalanya

Apakah kamu lebih suka mempertanyakan sesuatu daripada harus duduk diam tanpa bertanya sama sekali?

Jika kamu selalu bertanya tentang hal yang biasa saja sampai luar biasa, pertanda kamu lebih cerdas dari yang kamu pikir.

Karena kamu berusaha mempertanyakan segala hal, bukan hanya menerima fakta.

Baca Juga: Sederhana dan Simpel, Inilah 4 Cara Menikmati Hal Kecil dalam Hidup

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x