Kategori-kategori Pelamar PPPK 2022, Ada Prioritas dan Umum

- 2 November 2022, 14:28 WIB
Kategori-kategori Pelamar PPPK 2022, Ada Prioritas dan Umum
Kategori-kategori Pelamar PPPK 2022, Ada Prioritas dan Umum /sscasn.bkn.go.id

Pelamar prioritas 2 merupakan THK-II yang tidak termasuk dalam THK-II pada kategori pelamar prioritas 1.

Baca Juga: Pengawasan Lebih Lanjut Industri Obat Terkait Keselamatan Penderita Penyakit Gagal Ginjal Akut

Pelamar Prioritas 3

Pelamar prioritas 3 merupakan Guru non-AN yang tidak termasuk dalam Guru non-ASN kategori pelamar prioritas 1 di satuan pendidikan yang diselenggarakan oleh pemerintah daerah.

Memiliki keaktifan mengajar minimal 3 (tiga) tahun atau setara dengan 6 (enam) semester pada Dapodik.

Layanan Helpdesk KEMENDIKBUDRISTEK dapat diakses melalui https://gurupppk.kemdikbud.go.id/contact/c  atau dapat menghubungi Call Center: 1-500-997.

Untuk penentuan status prioritas pelamar di tentukan oleh KEMENDIKBUDRISTEK dengan menggunakan data hasil pemetaan yang dilakukan oleh KEMENRISTEKDIKBUD.

Baca Juga: Terkait KLB PSSI Dipercepat, Menpora: Pemerintah Tidak Akan Ikut Campur

Demikianlah kategori-kategori pelamar prioritas dan pelamar umum PPPK 2022.***

 

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah