Menag Yaqut: Usulan Biaya Haji 2024 Sebesar Rp105 Juta Masih Tahap Pembahasan Panjang

- 15 November 2023, 12:49 WIB
Menag Yaqut: Usulan Biaya Haji 2024 Sebesar Rp105 Juta Masih Tahap Pembahasan Panjang
Menag Yaqut: Usulan Biaya Haji 2024 Sebesar Rp105 Juta Masih Tahap Pembahasan Panjang /Kemenag

Baca Juga: Umbas Tetap Lakukan Kampanye dari Pintu ke Pintu untuk Menangkan Pasangan Prabowo-Gibran

Kali ini, pemerintah hanya mengusulkan besaran BPIH tanpa menghitung komposisi Bipih dan nilai manfaat. Komponen tersebut akan dibahas secara rinci oleh Panja BPIH setelah BPIH disepakati.

Sebagai perbandingan, pada musim haji 2023, pemerintah mengusulkan BPIH rata-rata sebesar Rp98.893.909,11 per orang.

Namun setelah pembahasan oleh Panja BPIH, disepakati BPIH 2023 rata-rata sebesar Rp90.050.637,26. 

Selanjutnya, disetujui besaran Bipih yang dibayar jamaah pada 2023 rata-rata sebesar Rp49.812.700,26 per orang (55,3 persen), dan nilai manfaat sebesar Rp40.237.937 (44,7 persen).***

Halaman:

Editor: Muhammad Emir Al-Azkiya

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah