Kominfo Buka Pelatihan Digital Gratis Awal Februari 2023, Masyarakat, Mahasiswa, dan Pekerja Dapat Mendaftar

- 3 Februari 2023, 09:52 WIB
Kominfo Buka Pelatihan Digital Gratis Awal Februari 2023, Masyarakat, Mahasiswa, dan Pekerja Dapat Mendaftar
Kominfo Buka Pelatihan Digital Gratis Awal Februari 2023, Masyarakat, Mahasiswa, dan Pekerja Dapat Mendaftar /Tangkap layar: https://www.mydigitalacademy.id/

Pada program ini terdapat program khusus yaitu yaitu infrastruktur digital dengan target peserta 200 orang.

  1. Digital Talent Scholarship

Pelatihan ini ditujukan kepada para profesional yang bekerja minimal dua tahun, lulusan perguruan tinggi, mahasiswa, siswa SMK, masyarakat umum, dan ASN daerah.

Baca Juga: Ye Ji Won Mengalami Perubahan Emosi Roller Coaster Saat Berhadapan dengan Kim Min Kyu, di The Heavenly Idol

Target peserta pada pelatihan Digital Talent Scholarship yaitu 100 ribu peserta.

Pada bagian ini terdapat tujuh pilihan pelatihan akademi yang bisa dipilih sesuai dengan keadaan peserta, yaitu 

  1. Professional Academy
  2. Fresh Graduate Academy
  3. Vocational School Graduate Academy
  4. Talent Shooting Academy
  5. Thematic Academy
  6. Digital Entrepreneurship Academy
  7. Government Transformation Academy

Setiap akademi mempunyai tema pelatihan tersendiri, untuk info lebih lanjut dapat mengunjungi akun Instagram resmi @digitalent.kominfo

  1. Program Beasiswa Magister

Program ini bergerak pada bidang komunikasi IT dan telekomunikasi dengan target peserta 300 orang.

Baca Juga: Lee Seung Gi Memberi Donasi untuk KAIST Sebagai Aksi Mendukung Pengembangan Teknologi Sains

Program kerja ini bekerja sama dengan seluruh perguruan tinggi di Indonesia dan universitas di luar negeri seperti Belanda, Budapest, dan Jepang

  1. Pendidikan Vokasi Melalui Sekolah Tinggi Multimedia Yogyakarta

Pendidikan vokasi ini bertujuan untuk membangun STMM menjadi smart campus dan mengembangkan prodi ke bidang digital seperti

Halaman:

Editor: Kiki Widayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah