7 Strategi Jitu Diet Sehat dan Singkat Ala Ade Rai

- 20 Juli 2022, 19:55 WIB
7 Strategi Jitu Diet Sehat dan Singkat Ala Ade Rai
7 Strategi Jitu Diet Sehat dan Singkat Ala Ade Rai /Shutterbug75/ Pixabay

Ade Rai memberikan tips yakni dengan pola 12-12.

Maksud dari pola 12-12 adalah apabila kita terakhir kali makan pada waktu jam 9 malam maka paling cepat di esok hari kita makan lagi pukul 9 pagi.

Selain itu, ada juga teknik 16-8 yakni apabila kita terakhir makan jam 9 malam kita baru bisa makan lagi di siang hari pada jam 1.

Baca Juga: Tips Diet Ala Solar MAMAMOO Sebelum Melakukan Comeback, Apa Saja yang Dimakan dalam Sehari?

Hal tersebut akan memberikan waktu bagi organ pencernaan untuk mencerna dengan baik.

  1. Kurangi Gula

Dengan mengurangi konsumsi gula dan karbohidrat sederhana lainnya, ini dapat mendorong tubuh dalam menggunakan cadangan lemak sebagai energi.

Sehingga, hal ini kemudian dapat membantu dalam menurunkan berat badan.

dBaca Juga: Kenalan Yuk dengan Oats, Bahan Makanan Pengganti Nasi yang Cocok untuk Diet

  1. Kurangi Lemak Olahan

Lemak trans buatan memiliki efek yang lebih buruk terhadap kesehatan dibandingkan lemak trans dari sumber alami.

  1. Cukup Protein

Tentunya ketika kita melakukan diet memerlukan kandungan protein yang cukup.

Halaman:

Editor: Medina Sylvia Riyanto

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah