Menko Airlangga Hartarto Jelaskan Penanganan PMK dan Dorong Kerjasama Pembiakan Sapi dengan Selandia Baru

- 10 September 2022, 14:32 WIB
Menko Airlangga Hartarto Jelaskan Penanganan PMK dan Dorong Kerjasama Pembiakan Sapi dengan Selandia Baru
Menko Airlangga Hartarto Jelaskan Penanganan PMK dan Dorong Kerjasama Pembiakan Sapi dengan Selandia Baru /

Baca Juga: 5 Tips Diet yang Harus Anda Abaikan agar Berat Badan Turun dengan Cara Sehat dan Baik

Pengembangan energi bersih atau clean energy juga dibahas dalam pertemuan tersebut, terutama terkait pengembangan untuk pembangkit listrik bertenaga angin dan geothermal sebagai bagian dari upaya untuk menciptakan pembangunan berkelanjutan yang lebih baik di masa yang akan datang.

Dalam pertemuan, Menko Airlangga juga membahas terkait perkembangan atau update perjanjian ASEAN – Australia – New Zealand Free Trade Area (AANZFTA).

Sejak 2012, Indonesia dan Australia telah menandatangani FTA melalui wadah AANZFTA.

Baca Juga: Thariq Halilintar Mengaku Jalin Hubungan Serius dan Siap Menikah, Fuji: Ngapain Nikah Muda

“Pemerintah Indonesia tengah mendorong pemanfaatan Perjanjian Perdagangan Bebas (FTA) secara optimal agar bisa mendongkrak ekspor sekaligus meningkatkan daya saing Indonesia di tatanan rantai nilai global termasuk diantaranya rantai industri dan perdagangan global,” tutup Menko Airlangga.***

Halaman:

Editor: Kiki Widayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah