Mendadak Malas Kuliah? Bisa Jadi Kamu Mengalami Academic Burnout! Yuk, Cari Tau Penjelasan dan Solusinya!

- 22 Oktober 2022, 10:13 WIB
Mendadak Malas Kuliah? Bisa Jadi Kamu Mengalami Academic Burnout! Yuk, Cari Tau Penjelasan dan Solusinya!
Mendadak Malas Kuliah? Bisa Jadi Kamu Mengalami Academic Burnout! Yuk, Cari Tau Penjelasan dan Solusinya! /Pixabay/

SRAGEN UPDATE - Pernahkah kalian merasa kehilangan motivasi untuk bangun di pagi hari dan tertekan menjalani perkuliahan, bahkan hingga mengalami kecemasan berlebih?

Wah, barangkali kamu mulai mengalami yang namanya academic burnout, nih!

Lalu, apa itu academic burnout? Berikut penjelasan dan solusi untuk mengatasinya:

Baca Juga: Asah Kemampuan Pengambilan Keputusan Sebelum Menentukan Tujuan Karir, Mahasiswa Wajib Kuasai!

Academic burnout atau kelelahan akademik merupakan reaksi emosional secara fisik, emosi, dan mental akibat gaya hidup atau pekerjaan yang dilakukan terlalu keras secara terus-menerus dalam jangka panjang hingga menyebabkan kelelahan, frustasi, hingga penurunan kualitas hidup.

Beberapa ciri yang paling umum dirasakan, yaitu: Mengalami gejala psikosomatis, adanya penurunan motivasi, inspirasi, kreativitas dan produktivitas untuk mulai mengerjakan tugas atau menghadiri perkuliahan, sering menunda-nunda, serta sulit berkonsentrasi.

Tips mencegah academic burnout:

1. Atur batasan waktumu

Kamu berhak atas pengaturan waktu pribadimu. Tentukan kapan kamu harus melakukan hal produktif, dan kapan kamu harus beristirahat, bermain, atau melakukan me time.

Tanamkan work-life balance untuk mengurangi tekanan pekerjaan.

Halaman:

Editor: Inayah Nurfadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x